Selasa, 06 Juli 2010

Yang Pertama

Ungu


Aku di sini
Aku tak sendiri
Bersama sahabat dan kawan sejati

Aku di sini
Aku tak sendiri
Untuk menggapai angan yang ku cari

Aku di sini
Aku tak sendiri.......

Dan berlari kencang
Sekencang-kencangnya
'Tuk merangkai mimpi cita dan harapan

Berlari kencang
Sekencang-kencangnya
Kepakkan sayap untuk jadi yang pertama

Berlari kencang
Sekencang-kencangnya
'Tuk jadi sang juara...

Masih di sini
Aku tak sendiri
Bersama sahabat dan kawan sejati

Masih di sini
Aku tak sendiri
Untuk menggapai angan yang ku cari

Masih di sini
Dan ku tak sendiri...

Dan berlari kencang
Sekencang-kencangnya
'Tuk merangkai mimpi cita dan harapan

Berlari kencang
Sekencang-kencangnya
Kepakkan sayap untuk jadi yang pertama

Berlari kencang
Sekencang-kencangnya...
'Tuk jadi sang juara...

Yang pertama....

Sang juara...

Yang pertama...

Ku takkan berhenti..
Ku terus berlari..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

About Me

Foto saya
karawang, jawa barat, Indonesia
"Buat para Qlickuer's Se Indonesia mari kita dukung keberadaan musik dalam negri khususnya Ungu,..Peaceee.." \m/